*🍎 JANGAN JADIKAN ISTRI PEMBANTU UNTUK ORANGTUA KITA 🍎*







*🍎 JANGAN JADIKAN ISTRI PEMBANTU UNTUK ORANGTUA KITA 🍎*

▫Asy-Syaikh Al 'Utsaimin rahimahullah berkata:

أني أنصح أيضاً بعض الأزواج الذين يريدون من زوجاتهم أن يكنّ خدماً لأمهاتهم وهذا غلط محض، الزوجة ليست خادمة لأم الزوج ولا لأبي الزوج، وخدمتها لأم الزوج وأبي الزوج معروف منها وإحسان ليس مفروضاً عليها .. ولا يجوز للزوج أن يلزم زوجته بخدمة أمه أو أبيه أو أن يغضب عليها إذا لم تقم بذلك، وعليه أن يتقي الله

_"Aku menasihatkan pada para suami yang ingin istrinya jadi pelayan bagi ibunya (suami); ini murni kesalahan! Karena istri bukan pembantu ibu atau bapak mertuanya._

_Pelayanan seorang wanita pada ibu atau ayah mertuanya terhitung amal kebaikan dan bentuk ihsan. Namun tidak sampai wajib.._

_Tidak boleh bagi suami untuk memaksa istrinya untuk melayani ibu dan ayahnya. Atau marah kepada istrinya bila dia tidak melakukan itu. Hendaklah dia bertakwa pada Allah!"_ (Fatawa Nuur 'alad Darb, XII/43)

✍ -- Jalur Masjid Agung @ Kota Raja
-- Hari Ahadi, (21:18) 05 Rabi'ul Akhir 1440 / 11 Desember 2018

_____

▶️ Mari ikut berdakwah dengan turut serta membagikan artikel ini, asalkan ikhlas insyaallah dapat pahala.

•••
📡 https://t.me/nasehatetam
🖥 www.nasehatetam.com

•┈┈┈┈•✿❁•••❁✿•┈┈┈┈•
📬 Diposting ulang hari Jum'at, 6 Rabi'uts Tsani 1440 H / 14 Desember 2018 M
🌐 http://www.nisaa-assunnah.com
📠 http://t.me/nisaaassunnah

🎀 *Nisaa` As-Sunnah* 🎀
Lebih baru Lebih lama